MATERI MATEMATIKA KELAS 5 KECEPATAN DAN DEBIT
Halo pelajar yang budiman kali ini kita akan belajar rurmus-rumus KECEPATAN & DEBIT
Silahkan berdoa sebelum belajar!
KECEPATAN
Kecepatan lambangnya adalah (v)
Jarak tempuh lambangnya (s)
waktu tempuh lambangnya (t)
Untuk mengetahui Kecepatan (v) maka rumusnya adalah:
kecepatan = jarak tempuh : waktu tempuh, atau rumusnya =
Untuk mengetahui Waktu tempuh (t) maka rumusnya adalah:
waktu tempuh = jarak tempuh : kecepatan, atau rumusnya =
Untuk mengetahui Jarak tempuh (s) maka rumusnya adalah:
jarak tempuh = kecepatan x waktu tempuh, atau rumusnya =
Debit dilambangkan (Q)
Volume dilambangkan (v)
waktu dilambangkan (t)
Untuk mencari debit maka rumusnya=
Debit = volume : waktu
atau rumusnya:
Untuk mencari waktu maka rumusnya=
waktu = volume : debit
atau rumusnya:
Untuk mencari volume maka rumusnya=
Volume = debit x waktu
atau rumusnya:
Demikian rumus-rumus dari Kecepatan dan Debit
Silahkan dicatat semua dan digunakan untuk mengerjakan latihan soal!
terima kasih . . .
Komentar
Posting Komentar