MATERI MATEMATIKA JARING-JARING BALOK DAN KUBUS KELAS 5 SD

 JARING-JARING BALOK DAN KUBUS

 

A.   Jaring-Jaring Balok

Balok memiliki 6 sisi berbentuk persegi panjang.

Jika sebuah balok di bongkar pada garis-garisnya atau rusuknya, maka akan berbentuk seperti ini:


Dari gambar di atas, dapat diperoleh bentuk jaring-jaring balok seperti ini:




Namun demikian, bentuk jaring-jaring balok ada banyak versi, berikut contoh-contoh bentuk jaring-jaring balok:


Nanti kalian akan di hadapkan beberapa soal tentang memilih manakah jaring-jaring balok yang benar. Contohnya berikut ini:

Carilah jaring-jaring balok yang benar pada gambar di bawah ini!

Pada gambar di atas, jaring-jaring balok pada huruf e dan h disilang karena keduanya bukan merupakan jaring-jaring balok.

 

Contoh soal kedua:



Pada gambar di atas, pada gambar pertama atau paling kiri ada dua sisi yang saling bertumpuk yaitu sisi angka 5 dan 6.



A.   Jaring-Jaring Kubus

Kubus sama dengan balik memiliki 6 sisi, namun pada kubus sisinya berbentuk persegi. Jika sebuah bangun kubus dibongkar maka akan diperoleh jaring-jaring kubus sebagai berikut:

Pada gambar angka 3 di atas, telah diketahui jaring-jaring kubus. Selain bentuk di atas, terdapat pula bentuk jaring-jaring kubus sebagai berikut:


 



Berikut contoh pembahasan soal tentang jaring-jaring kubus:

Contoh soal 1:

Carilah jaring-jaring kubus yang benar!



Pada gambar h dan i disilang karena keduanya bukan merupakan jaring-jaring kubus.

 

Contoh soal kedua:




Komentar

Postingan populer dari blog ini

TEMA 2 SUBTEMA 1 IPA (SISTEM PERNAPASAN MANUSIA)

KELAS 5 BAB 5 SISTEM PENCERNAAN

MATERI KELAS 5 TEMA 3 MAKANAN SEHAT